Implementasi Metode Waterfall Pada Perancangan Aplikasi SIPSIBA Studi Kasus SMK Muhammadiyah 10 Jakarta

Authors

  • Tri Hartati Universitas Bina Sarana Informatika
  • Ita Dewi Sintawati Universitas Bina Sarana Informatika

DOI:

10.33395/remik.v5i1.10711

Keywords:

Sistem Informasi, Penerimaan siswa baru

Abstract

Perkembangan teknologi informasi pada saat ini sudah merambah ke segala aspek kehidupan manusia, salah satunya adalah aspek pendidikan. Tidak dapat dipungkiri dengan hadirnya teknologi informasi, sangat mendorong kemajuan informasi di bidang pendidikan. Pengelolaan sistem informasi yang berkaitan dengan dunia pendidikan menjadi lebih mudah, efektif dan efisiensi. Sistem pengolahan data yang baik akan mempengaruhi hasil informasi yang tepat, cepat dan akurat sehingga pemimpin instansi pendidikan dapat mengambil keputusan yang dapat membawa kemajuan bagi instansi pendidikan dibawah kepemimpinannya. Rancangan sistem ini menghasilkan aplikasi SIPSIBA (Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru) dengan menggunakan metode waterfall yang menyertakan tools sistem yaitu data flow diagram (DFD), entity relationship diagram (ERD) dan logical relational structure (LRS). Pemanfaatan teknologi informasi dengan merancang user interface aplikasi SIPSIBA yang user friendy akan memudahan user dalam penggunaannya.

GS Cited Analysis

References

Anthony, Andeka Rocky, Agustinus Fritz Wijaya. (2017). Analisis Dan Perancangan SIstem Informas Penjualan Berdasarkan Stok Gudang Berbasis Client Server (Studi Kasus Toko Grosir "Restu Anda). jtiik, 136.
Gadsdon. (2010). Moodle 1,9 Theme Design: Beginner's Guide. Birmingham UK: Packt Publishing Ltd.
Hall, J. A. (2011). Accounting Information Systems. United States: Cengage Learning.
Irmawati, D. (2011). Pemanfaatan E-CommerceDalam Dunia Bisnis. Jurnal Ilmiah Orasi Bisnis, 95.
Kenneth E. Kendall, Julie E. Kendall. (2011). Systems Analysis and Design. New Jersey: Pearson Education, Inc.
Kroenke. (2012). Database Processing: Fundamentals, Design, and Implementation . New Jersey: Pearson Prentice Hall.
M. Brady, J. Loonam. (2010). Exploring the use of entity relationship diagramming as a technique to support grounded theory inquiry. Qualitative Research in Organizations and Management: An International Journal, -.
Regi Witanto, Hanhan Hanafiah Solihin. (2016). Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web (Studi Kasus: SMP Plus Babussalam Bandung). Jurnal Infotronik, Volume 1, No. 1, 54-63.
Rosa. A.S, M. Shalahuddin. (2016). Rekayasa Perangkat Lunak Terstuktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
S, Rizky. (2011). Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak. Jakarta.
Yakub. (2012). Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Downloads

How to Cite

Hartati, T., & Sintawati, I. D. (2020). Implementasi Metode Waterfall Pada Perancangan Aplikasi SIPSIBA Studi Kasus SMK Muhammadiyah 10 Jakarta. REMIK: Riset Dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, 5(1), 138-148. https://doi.org/10.33395/remik.v5i1.10711